Cara Membuat Komentar Facebook di Blog - Pada kesempatan kali ini, saya akan membagikan sedikit trik "Cara Membuat Komentar Facebook di Blog". Agar lebih mudah berkomentar apa salahnya jika trik ini dijalankan di blog sobat, caranya cukup mudah kok, simak tutorial berikut ini :
Cara Membuat Komentar Facebook di Blog
1. Login ke akun blogger.
2. Klik Template.
3. Klik Edit HTML.
4. Setelah itu pastekan code dibawah ini tepat dibawah code <data:post.body/> (pilih yang kedua saja)
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/><div><fb:comments expr:href='data:post.url' expr:title='data:post.title' expr:xid='data:post.id' num_posts='1' width='600'/></div></b:if>
5 Klik Save / Simpan
Nah, mudah sekali bukan Cara Membuat Komentar Facebook di Blog, kalau masih kurang paham, silahkan ditanyakan.
Artikel Terkait Cara Blog
- Cara Setting Custom Domain Blogspot Versi Rajawebhost.com
- Cara Agar Supaya Blog Terdeteksi oleh Google
- Cara Mendapatkan Backlink Gratis maupun Berbayar
- 7 Cara Menjaga Kesehatan Seorang Blogger
- Cara Memasang Iklan di Dalam Awal Postingan
- Cara Mudah Share Postingan Secara Automatis Ke Google+
- Cara Membuat Komentar Facebook di Blog
- Cara supaya artikel cepat terindex google
- Cara Menambahkan Alt dan Title Tag Pada Gambar
- Cara Mengetahui Kata kunci/Keyword Populer
- Cara Membuat Daftar Isi Otomatis
- Cara Mudah Merapikan Letak Widget di Blog
- Cara berkomentar atau blogwalking yang benar agar mendapatkan backlink
- Cara Memasang Widget Alexa Rank di Blog
- Cara Agar Blog Dapat Memutar Lagu